JABARNEWS I CIANJUR – Kanit Binmas bersilaturahmi tatap muka dengan warga Kampung Cibengang, Desa Sukalaksana, Kecamatan Sukanagara, Kabupaten Cianjur, memberikan pesan kamtibmas hingga sosialisasi protokol kesehatan, Kamis (13/5/2021).”Secara garis besar untuk menyampaikan himbauan agar selalu disiplin dan patuh menjalankan prokes guna cegah penyebaran wabah Covid-19,” kata Kapolsek Sukanagara melalui Aiptu Sukasta.

Masih ujarnya, selalu waspada dan antisipasi di bulan Ramadhan saat ini jangan sampai ada hal tidak diharapkan terjadi. Senantiasa jaga lingkungan masing-masing, dan tetap semangat meskipun masih masa pandemi Covid-19.

“Tapi kesehatan penting dan utama,” ujar Bhabinkamtibmas Desa Sukalaksana tersebut kepada JabarNews.com.

Anggota polisi Polsek Sukanagara ini menambahkan, selama puasa Ramadhan sudah terjadwal giat pelayanan terhadap masyarakat. Intinya biar aman dan kondusif, tanpa ada gangguan apapun juga.

Halaman selanjutnya
1
2

Artikel sebelumyaSangat Inovatif, Polda Jambi Siap Layani Pembuatan SKCK Online
Artikel berikutnyaPolsek Bajeng Gowa Dirikan Pospam, Antisipasi Lonjakan Pengunjung Menjelang Libur Hari Lebaran
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments